Yayasan Samara Lombok memiliki 10 orang guru, yang bertugas di PAUD 8 orang dan TPQ 2 orang, serta 1 orang bertugas sebagai operator yayasan.

Untuk memenuhi honor kesebelas orang tersebut, yayasan Samara Lombok harus menyediakan dana sebesar 8,5 juta setiap bulannya.

Yuk viralkan